Manfaat Larutan FeCl3 dalam Pengolahan Air Laut

Manfaat larutan FeCl3 begitu menakjubkan. Bahan kimia yang satu ini tidak hanya efektif dalam pengolahan limbah cair berat. Ternyata, dunia perindustrian juga mengandalkannya untuk perawatan unit yang digunakan.

Manfaat Larutan FeCl3 di Dunia Industri

Apakah Anda pernah mendengar istilah cooling water? Di dunia industri, cooling water merupakan air khusus untuk menurunkan suhu unit.

Selain sebagai upaya maintenance, air khusus ini juga berperan meningkatkan efisiensi peralatan supaya panjang umur dan selalu baik performanya. Uniknya, penggunaan cooling water bisa berkali-kali. Bukan sembarang air tentunya.

Mengingat dunia industri semakin berkembang di Tanah Air, tentu menimbulkan masalah baru. Salah satunya kebutuhan debit dan kualitas air sebagai cooling water.

Air Laut sebagai Bahan Baku Cooling Water

Debet air tawar di bumi belum memadai untuk pemenuhan kebutuhan cooling water. Untuk kebutuhan pendinginan unit, butuh sekitar 70% air tawar sedangkan bumi hanya menyediakan 2,53% saja.

Agar mendapatkan manfaat dari larutan FeCl3 dengan baik dan kebutuhan cooling water tercukupi, kita membutuhkan sumber daya baru. Alternatifnya adalah air laut yang ketersediaannya di bumi mencapai 90%. Kualitas air laut hampir tak jauh beda meski berasal dari berbagai tempat.

Hanya saja, kandungan TSS air laut cukup tinggi, yakni 700 mg/liter. Padahal, kandungan TSS untuk cooling water adalah <10 mg/liter.

Untuk mendapatkan nilai TSS yang sesuai, butuh koagulan, baik kimia maupun alami. Salah satu bahan kimia pas adalah FeCl3. Hal ini bukan tanpa alasan. Rentang pH dari bahan kimia ini adalah 4-9.

Dengan menambahkan bahan kimia ini, maka proses koagulasi lebih efektif. Dalam sebuah riset, untuk 1 liter air laut membutuhkan 800 gram Ferric Chloride, sehingga kekeruhan bisa turun hingga 95%. Jumlah TSS yang turun hingga 99,31%.

Jadi, tak salah bukan apabila Ferric Chloride sebagai koagulan dalam proses pengolahan air laut? Selain sebagai pemenuhan cooling water, kini pengolahan air laut juga untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga.

Membutuhkan manfaat larutan FeCl3 dalam jumlah banyak? Silakan hubungi PT Hikam Jaya Abadi. Produk bahan kimia yang tersedia bukan eceran, tetapi sistem per pain, yakni 30 kg/pail. Kami siap melayani partai besar dengan pengiriman tepat waktu ke seluruh wilayah Indonesia.

Keyword: Manfaat Larutan FeCl3 

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *